Nama Tim Serta Negara Yang Masuk Finals FFWS 2022

NAMA TIM SERTA NEGARA ASAL FINAL FFWS 2022

Turnamen Game Free Fire World Series (FFWS) telah dimulai, serta sudah menyelesaikan babak Play – Ins yang diikuti oleh player dengan Nama Tim terbaik dari berbagai negara.

Penjelasan Penentuan Finals FFWS 2022

Seperti yang kita tahu bahwa turnamen kali ini memiliki Klasemen PLAY-INS serta Direct Invite ke finals yang telah ditentukan sebelumnya, seperti pertandingan FFWS tahun lalu.

Total terdapat 10 tim dalam klasemen PLAY-INS yang sudah bertanding dan menjadi 4 tim yang akan lanjut ke final, bertemu dengan 8 tim yang mendapat Direct invite.

Daftar Nama Tim, Negara Asal, Finals FFWS 2022

Babak pertandingan awal Play-ins telah di laksanakan 14 Mei 2022. Kemudian akan di lanjutkan pertandingan babak finals FFWS pada tanggal 21 Mei 2022 mendatang.

Berikut daftar team resmi melalui Direct invite yang akan bertanding :

  • Evos Divine (Indonesia)
  • Evos Phoenix (Thailand)
  • Loud (Brazil)
  • Mineros Esport (Argentina)
  • Team Flash (Vietnam)
  • MCES Africa (Arab League)
  • Farang Esports (Malaysia)
  • Vasto Mundo (Portugal) 

Serta 4 tim yang berhasil lulus dari babak PLAY-INS :

  • Echo Esports (Indonesia)
  • Attack All Around (Thailand)
  • Vivo Keyd (Brazil)
  • V Gaming (Vietnam)

Baca juga :

Nah itulah daftar tim serta negara asalnya yang akan berlaga di pertandingan Free Fire World Series 2022.

Mari kita dukung tim indonesia, dan juga menghargai semua tim yang bertanding. Apapun hasilnya mereka sudah melakukan yang terbaik di FFWS tahun ini!

Nantikan informasi terbaru tentang turnamen free fire terbesar FFWS 2022, di reviewtekno.com

#FFINDOBERSATU #FFWS2022